Rabu, 27 Januari 2016

Temu Anjangsana dan Pembinaan pada Nelayan di Desa Bakit Kec. Parittiga


Mendata ulang dan mengupdate berapa jumlah nelayan yang masih aktif/ pun tidak aktif lagi beserta jenis alat tangkapnya dan memiliki perahu motor/ tidak dalam menjalankan usaha di bidang perikanan tangkap.


Berdiskusi dan menampung aspirasi atau juga keluhan dari nelayan. Beberapa nelayan mengeluhkan hasil tangkapannya mengalami penurunan karena disebabkan beberapa hal. 
Sebagai penyuluh kami juga mensosialisasikan tentang pentingnya nelayan memiliki kelompok serta kelompok tersebut meendirikan Koperasi. Hal tersebut akan mempermudah nelayan dalam menerima bantuan dari pemerintah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar